Model-busana.com – Tren, Model, Foto, Gaya, Model Baju Gamis Kaos Modern. Siapa bilang memakai gamis terlihat seperti ibu-ibu? Siapa bilang memakai gamis membuat tubuh kelihatan lebih tua karena kedodoran? Tidak ada. Jadi Anda sangat disarankan untuk tetap tampil trendy meskipun memakai model baju gamis kaos. Berbagai macam jenis dan model gamis dijual di pasaran, hanya bergantung bagaimana Anda memilih yang paling cantik untuk dipakai.
Model Baju Gamis Kaos Modern
1. Gamis Kaos berikat Pinggang
Pakailah sebelumnya kaos ketat panjang. Rangkapkan gamis kaos yang berikat pinggang pada bagian perut. Jadi seakan-akan Anda terlihat memakai potongan, tapi sebenarnya Anda sedang memakai gamis.
2. Gamis Kaos Hitam dan Kardigan
Percantik penampilan Anda dengan memakai baju gamis hitam yang polos. Padukan dengan cardigan. Anda akan terlihat simpel, elegan, dan modis. Gaya pasaran ini juga tidak akan membuat Anda ribet.
3. Gamis Kaos 2 Warna dengan Hiasan Ikat Pinggang di Perut
Pakailah gamis kaos 2 warna dengan hiasan ikat pinggang di perut. Anda akan lebih cantik secara maksimal dengan baju gamis kaos yang simpel tapi elegan. Bisa dipadukan dengan hijab segi empat dengan warna yang senada.
4. Gamis Kaos Corak Bunga Berlipit Tengah
Pakailah gamis kaos dengan corak bunga penuh berwarna cerah agar penampilan Anda terlihat lebih ceria. Pilih hijab dengan lipit tengah sebagai kombinasi penampilan gamis Anda. Jadi seakan-akan ada baju yang terbelah jika dilihat dari depan.
5. Gamis Kaos Gaya Pesta
Anda dapat memakai gamis kaos gaya pesta yang begitu mempesona. Ada tali di bagian peut terus lipatan-lipatan layaknya gaun pada gamis. Penampilan Anda akan semakin sempurna jika Anda memilih warna terang sebagai andalannya.
6. Gamis Kaos Simpel
Anda dapat baju gamis kaos simpel polos dengan motif tulisan pada bagian dada atau perut. Padukan dengan hijab pashmina berwarna hitam agar terlihat lebih trendy.
7. Gamis Kaos Hitam Bermotif Simpel
Anda juga bisa memilih gamis hitam polos yang bermotif simpel pada bagian atas. Hitam menjadi pilihan warna muslimah yang ingin tampil lebih kekinian.
8. Gamis Kaos untuk Orang Dewasa
Anda juga bisa memakai gamis kaos dengan warna simpel dan sedikit lebih lebar. Hanya ada hiasan kerut saja. Hijab ini sangat cocok digunakan untuk Anda para wanita dewasa.
9. Gamis Kaos Bordir
Anda juga bisa memakai gamis kaos bordir yang cantik. Sebenarnya variasi pada baju gamis kaos dilengkapi dengan hiasan kancing pada bagian atas di bawah leher. Sehingga Anda dapat memasangkannya dengan hijab pashmina yang disampirkan ke belakang. Hijab ini simpel dan sangat cocok digunakan oleh para muslimah dengan segala usia. Cocok pula digunakan oleh muslimah saat acara semi formal.
Foto-foto Model Baju Gamis Kaos Modern
Semoga artikel diatas mengenai Model Baju Gamis Kaos Modern ini bisa bermanfaat bagi semua. Jangan lupa baca juga :